30 November 2024 05:35
Berita Daerah

Taburkan Literasi, Menggeliat Semakin Gencar di SMP Sub Rayon 07

Taburkan Literasi, Menggeliat Semakin Gencar di SMP Sub Rayon 07

HIBAR PGRI–  Tim Monitoring Literasi Leksam Bedas yang terdiri dari Susilawati, S.Pd. M.M.Pd selaku Koordinator Monev, didampingi oleh Iis Maisah, M.Pd dan Hj. Sandra, S.Pd. Jumat, 13 Oktober 2023.
 
Menyusuri lokasi yang bertempat di SMPN 1 Paseh, yang nyaman dan ramah lingkungan. Sambutan yang hangat dan terkondisikan dengan baik dari beberapa SMP di Sub rayon 07 sudah siap dengan hasil karya masing-masing.” ujar Susilawati tim Monev.
 
 
Kepala Sekolah SMPN 1 Paseh mengatakan bahwa di Sub Rayon 07 terdiri dari 44 Sekolah Menengah Pertama.
“Yang sudah lolos mengikuti Tantangan Leksam Bedas ada 14 sekolah, semoga ke 14 sekolah ini bisa mengikuti Jambore Kabupaten Bandung”. Kata Kepala Sekolah SMPN 1 Paseh.
 
 
Rangkaian kegiatan selama monitoring dan evaluasi Tim dimanjakan dengan penampilan siswa-siswi dan guru pembimbing dari ke -14 sekolah dengan penuh semangat. Selain itu Tim monitoring dan evaluasi dipercaya untuk menerima donasi buku hasil karya guru-guru hebat di sub Rayon 07.(*)
 
Reporter Iis
Editor Iman 

Wayang Kehidupan

Wayang kehidupan (Tatang)    Pentas sekejap menguras air mata Emosi jiwa melanda Menata masa mengingat rasa Rindu menggebu mengingat ibu

Read More »

Nasib “Petani Jerami”

NASIB “PETANI JERAMI” OLEH : ENTANG SASTRAATMADJA Ketika masih menjabat Gubernur Jawa Barat, Kang Emil sapaan akrab Ridwan Kamil, menawarkan

Read More »

Pelangi Pematang Sawah

Pelangi Pematang Sawah (Tatang Rancabali) Masa mudaku lekat keringat Memeluk peluh penuh keluh Pundak hendak memikul beban Gelandang menuju gelanggang

Read More »

Murah Hati

MUHASABAH DIRIKamis, 28 November 2024 BismillahirahmanirahimAsalamu’alaikum wrm wbrkt MUTIARA HATI Saudaraku,Hidup ini disebut  enteng enteng bangga Namun agar hidup ini

Read More »

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *