17 February 2025 01:07
Berita Daerah

Pemkab Bandung Studi Tiru Pengembangan Pariwisata ke Pemkab Banyuwangi

Pemkab Bandung Studi Tiru Pengembangan Pariwisata ke Pemkab Banyuwangi

Previous
Next

HIBAR PGRI– Bupati Bandung Dadang Supriatna melakukan Agenda Studi Tiru Pemkab Bandung ke Pemkab Banyuwangi dalam Rangka Pengembangan Kepariwisataan dan Ekonomi Kreatif di Lounge Pelayanan Publik, Banyuwangi, Kamis (26/1/2023).

“Kedatangan kami ke Kabupaten Banyuwangi, adalah untuk mempelajari bagaimana strategi Pemkab Banyuwangi dalam mengoptimalkan potensi daerah yang ada, dengan menggandeng unsur pentahelix (perhutani) juga mengenai share profit pengelolaannya. Sehingga selain turut menyejahterakan perekonomian masyarakat lokal, memberdayakan masyarakat juga mendorong pariwisata ekraf daerah lebih bangkit dan pesat,” ujarnya.***

BELEKOK

“BELEKOK” OLEH : ENTANG SASTRAATMADJA Kata “belekok” dalam bahasa Sunda berarti bodoh, sama seperti kata “belegug” atau “goblok”. Kata ini termasuk kata

Read More »

Berita Duka

Innalilahiwainailaihirojiun Telah Berpulang ke Rahmatullah Cucu Suherman, S.Pd SDN Batukeris Banjaran Kabupaten Bandung Kepal SMP PGRI Banjaran Jum’at, 14 Februari

Read More »

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *